Tutorial Install Elybin di linux
Diintegerasikan dengan teknologi web terbaru, menjadikan Elybin CMS lah yang anda butuhkan untuk membuat website profesional untuk personal, bisnis ataupun komunitas.
PANDUAN INSTALASI SINGKAT - http://docs.elybin.com/installation.html
-
Pastikan anda sudah mendownload Elybin CMS yang memiliki ekstensi
akhir (.zip). Ekstrak file tersebut ke hosting atau local server anda.
-
Buat basis data (database) untuk menyimpan data-data anda nantinya.
-
Buka alamat installasi Elybin CMS melalui browser anda. Contoh pada hosting: http://namawebsiteanda.com/
Setelah membuka alamat, anda akan diarahkan ke tampilan installasi. Pastikan halaman termuat dengan sempurna.
-
Pada halaman installasi (Konfigurasi Basis data), masukan Host
Database, User Database, Sandi Database dan Nama Database pada kolom
yang tepat. Klik jika data sudah terisi dengan benar. Tunggu sesaat
hingga mucul tahap berikutnya.
-
Jika tahap pertama berhasil maka akan muncul tahap ke-2 (Informasi
Situs). Masukan informasi situs anda. Setelah selesai, klik .
-
Sampai pada tahap ke-3. Buat akun Administrator anda dengan mengisikan data - data. Klik , jika data sudah terisi dengan benar.
-
Selesai, Klik untuk masuk ke halaman Administrator.
http://docs.elybin.com/installation.html
Elybin CMS (www.elybin.com) - Open Source Content Management System
@copyright => Copyright (C) 2014 Elybin, Inc, All rights reserved.
@license => GNU General Public License version 2 or later; see LICENSE.txt
@author => Khakim Assidiqi hamas182@gmail.com
- Contoh nya :







Komentar
Posting Komentar